Cara Mengetahui Siapa yang Sering Melihat Profil Kita di Facebook

Facebook merupakan salah satu jejaring sosial yang masih di gemari banyak orang untuk berkomunikasi atau berkenalan dengan orang lain di internet. Ketika kita memiliki banyak teman atau memiliki kenalan di fb, pernahkah terfikir apakah ada akun orang lain yang diam diam mengintip profil fb kita? Berikut cara mengetahui siapa yang sering melihat profil kita di facebook?

 Cara Mengetahui Siapa yang Sering Melihat Profil Kita di Facebook

Selain untuk berkomunikasi dengan orang lain, facebook juga sering dijadikan tempat untuk mencari kenalan baru, memperluas jaringan pertemanan dan sebagainya. Nah, ketika kita memiliki banyak teman di daftar teman pada akun fb kita, tidak bisa di pungkiri kita terkadang melihat akun orang lain secara diam diam bukan? nah begitu pun sebaliknya, ada orang lain yang mungkin saja mengintip akun fb kita tanpa kita ketahui.

Banyak tutorial di internet yang sudah membahas cara untuk mengetahui orang yang melihat profil fb kita misalnya saja dengan sedikit trik yang mengharuskan kita mengikuti cara tersebut dengan menggunakan PC, masalahnya tidak semua orang memiliki PC dan cara tersebut juga sedikit ribet, di postingan ini kita akan menggunakan aplikasi selain my top fans yang pastinya lebih mudah dan aman di gunakan di hp android.

Kenapa misterhidayat.blogspot.com Merekomendasikan Aplikasi Ini?

Perlu di ingat aplikasi ini bukanlah menggunakan aplikasi my top fans yang bisa dibilang itu merupakan cara lama. Aplikasi yang akan misterhidayat.blogspot.com bagikan ini merupakan aplikasi terbaru yang bernama Who Viewed My Profile di mana fitur fitur nya sangat lengkap dan akurat

Apa Saja Kelebihannya?

  • Aplikasi ini dijamin aman digunakan 
  • Dapat mengetahui siapa yang mengunjungi profil fb kita
  • Dapat melihat akun orang lain yang tidak berteman dengan kita tapi sering melihat fb kita.
  • Mengetahui siapa yang sering memberikan like dan komentar di akun fb kita
  • Dapat mengetahui orang lain yang diam diam melihat foto foto kita
  • dll.

Oke daripada penasaran langsung saja kita lanjutkan ke langkah langkah penginstalan dan cara menggunakan aplikasi ini.

Cara Mengetahui Siapa yang Sering Melihat Profil Kita di Facebook



1. Langkah pertama, download aplikasi Who Viewed My Profile melalui link (disini). Aplikasi ini tidak tersedia di google play store.

2. Setelah kamu download, silahkan instal dan buka aplikasi nya.

3. Di halaman depan kamu akan melihat tombol login. Silahkan tekan Login with Facebook

 Cara Mengetahui Siapa yang Sering Melihat Profil Kita di Facebook

4. Masukan identitas login seperti biasa kamu masuk ke akun facebook. Isi dengan Nomor Ponsel atau Email, setelah itu masukan Kata Sandi dan tekan Masuk

 Cara Mengetahui Siapa yang Sering Melihat Profil Kita di Facebook

5. Selanjutnya kamu akan di bawa ke tampilan menu aplikasi, silahkan pilih WHO VIEWED YOUR PROFILE

 Cara Mengetahui Siapa yang Sering Melihat Profil Kita di Facebook

6. Di dalamnya kamu akan melihat daftar akun orang lain yang sering melihat akun profil akun facebook kita.

7. Selesai.

Untuk menggunakan fitur lainnya silahkan kembali dan gulir ke bawah, kamu akan melihat beberapa kotak menu dengan fungsi yang berbeda-beda.

1. PROFILE ANALYSIS

  • Who viewed your profileSudah di jelaskan diatas untuk mengetahui akun orang lain yang sering mengunjungi profil fb kita
  • Who likes you mostUntuk melihat daftar teman yang diam diam menyukai kita 
  • Who you like mostUntuk melihat akun orang lain yang kita sukai
  • Best friends: Untuk mengetahui akun facebook orang lain yang paling akrab dengan kita
  • Old friends: Untuk mengetahui akun facebook orang lain yang dulu pernah akrab namun sekarang sudah tidak lagi.
  • Top likers: Untuk mengetahui daftar teman yang paling banyak memberikan like ke postingan kita.
  • Top commenters: Siapa yang paling sering berkomentar di postingan kita

2. PHOTO ANALYSIS

  • Who interact your photo most: Siapa yang paling sering memberikan like, berkomentar, menge tag, mention dsb.
  • Top photo likes: Untuk mengetahui akun orang lain yang paling sering memberikan like pada foto kita
  • Top photo commenters: Untuk mengetahui siapa yang sering berkomentar pada foto kita.

Itulah diatas cara untuk mengetahui siapa yang sering melihat profil kita di facebook. Jika kamu menemukan kendala atau masih tidak mengerti saat menggunakan aplikasi diatas, silahkan tanyakan melalui kolom komentar. Semoga berhasil!
NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post
NEXT ARTICLE Next Post
PREVIOUS ARTICLE Previous Post
 
Copyright © 2024 . All Rights Reserved.