Setiap hari kita mendengarkan musik, selain sebagai hiburan ketika jenuh, musik juga bisa untuk relaksasi pikiran. Saking sukanya sama musik, banyak dari kita mulai belajar bagaimana memainkan sebuah alat musik, sebagai contoh yaitu gitar.
Untuk yang baru saja mempelajari alat musik yang satu ini, tentu hal pertama yang dilakukan adalah mengetahui dasar dasar bermain gitar.
Tapi jangan khawatir di era teknologi sekarang, kamu gak perlu mengeluarkan uang banyak untuk ikut kursus, karena misterhidayat.blogspot.com akan bagikan 5 aplikasi belajar gitar terbaik untuk pengguna android.
Ada beberapa alasan kenapa misterhidayat.blogspot.com menempatkan Ultimate Guitar Tabs & Chords di urutan pertama. Salah satunya adalah karena memiliki katalog kunci gitar terbesar dibandingkan aplikasi sejenis, tinggal ketikan judul lagu kesukaanmu, maka aplikasi ini akan memberikan pilihan kunci gitar yang sesuai dengan level kemampuan mu. Jadi meskipun pemula, kamu bisa memainkan lagu dengan kunci dasar yang mudah di pahami.
Aplikasi belajar gitar offline, dengan fitur ini kamu bisa mengakses tab gitar secara offline jadi gak perlu lagi terus terusan terhubung ke data internet untuk mengakses lagu di pencarian. Untuk kamu pengguna tangan kiri atau left handed juga tersedia loh mode left-handed.
Jika dirasa tabs saja tidak cukup untuk meningkatkan kemampuanmu, kamu bisa menonton video tutorial yang tersedia di setiap lagu. Masih banyak fitur lainnya yang disematkan di aplikasi ini. Jadi tunggu apalagi?
Kalau kamu ingin cepat menguasai teknik teknik bermain gitar dan mempelajari semua teorinya, aplikasi Guitar Lessons By GuitarTricks ini pilihan terbaik yang bisa kamu gunakan. Kamu tidak perlu ragu lagi untuk men download aplikasi belajar gitar yang satu ini, karena aplikasi Guitar Lesson memiliki komunitas yang tidak main main yaitu lebih dari 2 juta anggota di seluruh dunia. Sudah pasti aplikasi ini bisa diandalkan untuk kamu yang baru belajar bermain gitar.
Apa saja fitur fitur nya?
Aplikasi selanjutnya adalah SmartChord, aplikasi ini memiliki banyak sekali fitur yang tersemat di dalamnya misalnya penyesuaian stem. Jadi untuk kamu yang belum bisa stem/tuning gitar dengan sesuai, kamu tidak perlu susah payah karena sudah tersedia fitur tuner. Selain itu terdapat pula fitur metronome.
Apa itu metronome? metronome adalah alat untuk membantu ketukan kita menjadi teratur atau sesuai tempo. Dengan aplikasi ini kamu tidak perlu lagi membeli alat metronome dalam bentuk fisiknya karena sudah ada di dalam aplikasi SmartChord.
Banyak sekali fitur yang terdapat di aplikasi SmartChord selain tersedianya jutaan katalog yang bisa kamu pelajari, mode tangan kiri, mode gelap, transpose lagu dan lain lain.
Selanjutnya ada aplikasi Guitar+, Aplikasi ini terlihat seperti aplikasi gitar sungguhan karena tersedia fitur dimana kamu bisa memainkan sebuah seolah layar ponsel mu adalah gitar sungguhan. Guitar+ juga memiliki review yang baik di google play store dengan banyak fitur unggulan didalamnya, seperti
Aplikasi besutan Yousician Ltd ini telah diunduh lebih dari 10 juta unduhan di google play. Aplikasi ini wajib di instal untuk kamu yang baru belajar memainkan alat musik gitar, kenapa? karena aplikasi yousician menyediakan tutorial dan feedback ketika kamu memainkan sebuah lagu.
Selain itu juga, aplikasi ini terdapat video panduan yang mudah dipahami untuk para pemula. Jika kamu bosan kamu bisa memainkan permainan lagu yang memotivasi kamu untuk terus berlatih dan belajar. Jadi belajar dengan diri sendiri bukan hal yang mustahil dengan aplikasi ini.
Berikut 5 Aplikasi Belajar Gitar Terbaik Untuk Pengguna Android
1. Ultimate Guitar Tabs & Chords
Ada beberapa alasan kenapa misterhidayat.blogspot.com menempatkan Ultimate Guitar Tabs & Chords di urutan pertama. Salah satunya adalah karena memiliki katalog kunci gitar terbesar dibandingkan aplikasi sejenis, tinggal ketikan judul lagu kesukaanmu, maka aplikasi ini akan memberikan pilihan kunci gitar yang sesuai dengan level kemampuan mu. Jadi meskipun pemula, kamu bisa memainkan lagu dengan kunci dasar yang mudah di pahami.
Aplikasi belajar gitar offline, dengan fitur ini kamu bisa mengakses tab gitar secara offline jadi gak perlu lagi terus terusan terhubung ke data internet untuk mengakses lagu di pencarian. Untuk kamu pengguna tangan kiri atau left handed juga tersedia loh mode left-handed.
Jika dirasa tabs saja tidak cukup untuk meningkatkan kemampuanmu, kamu bisa menonton video tutorial yang tersedia di setiap lagu. Masih banyak fitur lainnya yang disematkan di aplikasi ini. Jadi tunggu apalagi?
2. Guitar Lessons By GuitarTricks
Kalau kamu ingin cepat menguasai teknik teknik bermain gitar dan mempelajari semua teorinya, aplikasi Guitar Lessons By GuitarTricks ini pilihan terbaik yang bisa kamu gunakan. Kamu tidak perlu ragu lagi untuk men download aplikasi belajar gitar yang satu ini, karena aplikasi Guitar Lesson memiliki komunitas yang tidak main main yaitu lebih dari 2 juta anggota di seluruh dunia. Sudah pasti aplikasi ini bisa diandalkan untuk kamu yang baru belajar bermain gitar.
Apa saja fitur fitur nya?
- Terdapat lebih dari 11 ribu teori dan praktik yang bisa kamu pelajari, jumlah ini terbanyak dibanding aplikasi lain.
- Lebih dari 7 ratus lagu dan cara memainkan nya, mulai dari band legendaris seperti The Beatles, The Rolling Stones, Eagles, dll.
- Sistem pembelajaran dasar untuk para gitaris pemula dan penjelasan di setiap lagu. dan masih banyak fitur lainnya yang hadir di aplikasi ini.
3. SmartChord
Aplikasi selanjutnya adalah SmartChord, aplikasi ini memiliki banyak sekali fitur yang tersemat di dalamnya misalnya penyesuaian stem. Jadi untuk kamu yang belum bisa stem/tuning gitar dengan sesuai, kamu tidak perlu susah payah karena sudah tersedia fitur tuner. Selain itu terdapat pula fitur metronome.
Apa itu metronome? metronome adalah alat untuk membantu ketukan kita menjadi teratur atau sesuai tempo. Dengan aplikasi ini kamu tidak perlu lagi membeli alat metronome dalam bentuk fisiknya karena sudah ada di dalam aplikasi SmartChord.
Banyak sekali fitur yang terdapat di aplikasi SmartChord selain tersedianya jutaan katalog yang bisa kamu pelajari, mode tangan kiri, mode gelap, transpose lagu dan lain lain.
4. Guitar+
Selanjutnya ada aplikasi Guitar+, Aplikasi ini terlihat seperti aplikasi gitar sungguhan karena tersedia fitur dimana kamu bisa memainkan sebuah seolah layar ponsel mu adalah gitar sungguhan. Guitar+ juga memiliki review yang baik di google play store dengan banyak fitur unggulan didalamnya, seperti
- Telah didukung banyak bahasa termasuk bahasa indonesia,
- Tutorial mudah bermain gitar
- Ratusan chord gitar
- Tersedia mode tangan kanan ataupun kiri
- Tersedianya suara dengan kualitas tinggi termasuk gitar nilon, gitar steel dan gitar distorsi, gitar melodi, gitar akustik dan masih banyak lainnya.
5. Yousician
Aplikasi besutan Yousician Ltd ini telah diunduh lebih dari 10 juta unduhan di google play. Aplikasi ini wajib di instal untuk kamu yang baru belajar memainkan alat musik gitar, kenapa? karena aplikasi yousician menyediakan tutorial dan feedback ketika kamu memainkan sebuah lagu.
Selain itu juga, aplikasi ini terdapat video panduan yang mudah dipahami untuk para pemula. Jika kamu bosan kamu bisa memainkan permainan lagu yang memotivasi kamu untuk terus berlatih dan belajar. Jadi belajar dengan diri sendiri bukan hal yang mustahil dengan aplikasi ini.
Itulah 5 Aplikasi Belajar Gitar Terbaik Untuk Pengguna Android, tentunya di era teknologi saat ini bukan tidak mungkin semua hal bisa di pelajari melalui digital, oleh karena itu gunakan untuk hal hal yang bermanfaat. Nah dari 5 aplikasi diatas yang mana yang jadi favoritmu? silahkan berbagi di kolom komentar dan jangan lupa share apabila postingan ini bermanfaat.
Trimakasih.